Senin, 07 Februari 2011
Dobo, Kota Kecil yang Haus Pesta (Kepulauan Aru)
Kota ini kelihatan gersang,tapi bukanlah sahara yang maha luas dengan permadani pasir beterbangan,Indah dan luas. konsekwensi dari otonomi daerah mengharuskan Maluku Tenggara memecah dirinya,termasuk Kepulauan Aru yang jauh itu, mungkin demi sebuah pemerataan. Dobo,demikian pulau yang menjelma berupa kota kecil yang sibuk, orang orang kemudian hilir mudik,berdesak desakan saking kecilnya. Bayangkan kota dobo walau ibu kota kabupaten, kita dapat mengitarinya hanya dengan jalan kaki,tak perlu naik angkot atau kendaraan lainnya.
Di pinggir pinggir jalan sudah mulai ramai dengan jajanan kuliner, sore hari hingga malam hari, bakso rusa,sari laut,gorengan,ikan ikan bakar khas maluku, hingga jajanan jajanan khas lainya. Terutama pada setiap jelang malam minggu, warga dari desa desa pada melancong ke kota, beramai ramai menumpahkan kelelahannya juga harta hasil nelayan mereka dengan cara berpesta. Aneh memang, sebagai kota kecil yang masih tertatih dan masih kaya oleh mutiara mutiara laut, di dalamnya masih dihuni oleh manusia manusia yang sangat konsumtif.
Malam minggu telah tiba, sebuah lokalisasi sudah terlegalkan sejak dini, jauh sebelum kita memprediksi bahwa kota yang biasa ini,sudah disediakan lokalisasi. banyak orang berkunjung dari berbagai desa, mereka harus menempuh perjalanan laut dengan perahu kecil untuk tiba di dobo.
Malam telah tiba, uang uang yang mereka dapat terhambur ke sana kemari, pesta telah dimulai. Walau yang lain cepat terlelap,tapi lokalisasi dan juga beberapa kafe masih kerlap kerlip, suara musik mengalun di sana.
Kota ini terlalu cepat menjadi bukan dirinya. Sementara di desa desa,tempat keluarga mereka tidur dan berselimutkan suara suara burung malam, rumah rumah reyot, keadaan rumah yang perlu diperbaiki, dan esoknya anak anak harus menguatkan kakinya berangkat ke sekolah.
Kepulauan Aru, sebuah kabupaten yang kaya akan hasil bumi. Di sini mutiara melimpah, tapi anak anak harus menggigit jari untuk menikmati manisnya bersekolah. Sarana sarana pendidikan,kesehatan,melimpah ruah tanpa sumber daya manusia yang memadai.
Esok harinya,ketika matahari siang membangunkan orang orang yang terlelap di pesta tadi malam, mereka hanya akan menguap karena masih mengantuk, setelah itu pulang ke desa masing masing. Pesta telah usai, dan saatnya mencari nafkah lagi.
Dobo begitu indah,lihatlah pantai koraevar, di sana menawarkan keindahan, duduk di sana ibarat berhadapan dengan puisi. pasir pasir begitu bersih, nunjauh di sana bertebaran pulau pulau kecil, itulah bagian dari desa desa.kota ini menyisakan kenangan, bukan karena pestanya, bukan karena sisi itu. Tapi di sana saya pernah melawan laut.
Menuju kejauhan, demi menyembuhkan yang sakit.
Aku pernah terguncang di ombaknya laut lepas
Terjebak dan diapit oleh rimba pulau pulau pada tengah malam
Dan di sana aku merasakan, Allah s.w.t tak pernah melepaskan genggamanya pada kausalitas.
Manusia benar benar tak punya daya apa apa.
Wallahu alam
Sumber :
Rustan Ambo Asse
http://wisata.kompasiana.com/jalan-jalan/2010/01/05/dobo-kota-kecil-yang-haus-pesta/
Sumber Gambar :
http://www.republika.co.id/berita/breaking-news/
http://www.worldatlaspedia.com/es/asia-indonesia-propinsi-maluku-tanjung-arousu/fotografias/listadoFotografias?idLocalizacion=1651200
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
memang indah.Dobo nga asing dengan mutiaranta..12 hari mengarungi laut Aru yg begitu hebat..demi tugas menyelamatkan pulau2 kecil terluar.
BalasHapusPESUGIHAN TANPA TUMBAL TERBUKTI NYATA
HapusKisah Nyata Dari Saya Ibu Rati Trie Uttami, Tanggerang Banten.
Salam Untuk Semuanya Sedikit Ingin Berbagi Kepada Teman2 Sekalian Tentang Keberhasilan Saya Mendapatkan Dana Gaib Dari Aky Sadewa Pakar Ahli Pesugihan Islami, Pada Awalnya Saya Sangat Tidak Percaya Dan Berfikir Ini Hanya Program Orang Iseng Yang Tidak Bertangguangjawab, Namun Bertepatan Kondisi Saya Yang Sedang Mengalami Kerugian Yang Sangat Dalam Berbisnis Dan Harus Segera Melunasi Hutang2 Saya Di Bank Yang Sudah Menumpuk Dengan Kondisi Terhempit Saya Coba Untuk Menghubungi Aky Sadewa Untuk Meminta Bantuan Agar Saya Bisa Bayar Hutang Dan Dan Puji Syukur Saya Ucapkan Bantuan Dari Aky Benar Sangat Nyata Saya Mendapatkan Bantuan Uang Gaib Dengan Jumlah 1Milyar, Proses Cepat Cair Hanya Dengan Membayar Biaya Mahar Untuk Keperluan Ritual Uang Gaib 1 Milyar Langsung Masuk Ke Rekening Tabunagan Saya Sungguh Luar Biasa, Terima Kasih AKY Berkat Bantuannya Hutang2 Saya Sudah Lunas Dan Sekarang Saya Mulai Membuka Bisnis Baru Lagi, Maka Dari Itu Kepada Teman2 Jangan Ragukan Pesugihan Aky Sadewa Karna Saya Sudah Membutikan Sendiri hasilnya.. Hubungi Aky Sadewa Di 0823-9966-6829 Untuk Info Lengkapnya Kunjungi Di Situs: www.akysadewaritualislami.com
Salam Dari Saya.
Semoga Berhasil Ya..!!
di Aru sy dr tgl 06 juni s/d 27 juni Gan...sy kangen dengan keakraban orang2 di pulau2kecil terluar yg di sebut orang mencari...ararkula, kultubai selatan & utara warabal karaweira besar & kecil karang. Enu & Batugoyang..sy banyak di bantu oleh mereka terutama kepala desa...alhamdulilah gan di pulau itu telah sy pasang Tugu Prasasti bahwa ini milik indonesia.....Salam hangat dr sy gan....
BalasHapusAbeng Thanks Kebanggaanx Atas Keakraban Orang2 Aru, Saya Mengucapkan Terima Kasih..Saya Asli Dari Karey..
HapusSalam Kompak Slalu...
Kapaaaaan... bisa ke Aru.. Baru sampai Ambon. DI Ambon saja saya sudah ter[esona dengan tempat, orang, dan budayanya..... Rasanya tidak sabar menjelajah kab-kab lain di Maluku...
BalasHapushttp://www.facebook.com/photo.php?fbid=290918244293292&set=a.290916897626760.78067.100001253569326&type=1&theater
BalasHapusNGOMONG2 soal pulau DOBO.. aku jd kngen sma T4 KLAHIRANqu. insya ALLAH SYA Bs ksna lgi.
BalasHapusrindu untuk pulang ke kampun halaman,, itu pasti ada bagi setiap orang yg merantau..
BalasHapustetapi lebih baik lagi bila kita bisa pulang di samping untuk melepas rasa rindu akan kampung halaman,, tetapi juga membawa sesuatu yg bernilai positif untuk dapat terus membangun tempat kelahiran kita menjadi lebih baik,, lebih aman dan tentram untuk warga lokal maupun wisatawan yg ingin ikut merasakan keindahan tempat lahir kita untuk di jadikan sebuah kenangan bagi para wisatawan dan intropeksi kedepanya untuk kita warga lokal ...
Faisal Seainadix Bupati Dobo Itu Memperhatikan Tempat2 Wisatax, Saya Rasa Wisatawan Berbondong2 Untuk Ke Kab. Aru Tercinta..Soalx Klw D Lihat Sebelah Barat Maupun Timur Sangat Indah...Pengen Skali Lihat Tempat Wisatax Dobo Itu D Kembangkan Menjadi Yang Terindah...
Hapussaudaraku disanan semoga dia baik2 saja
BalasHapusKabupaten Aru Memank Slalu D Hati...Slalu Ku Kenang...
BalasHapusKangen Kampung Karey
Kepulaun aru adalah tanah tumpah darahku,sangat kaya akan SDA(sumber daya alam)tetapi tidak seimbang dengan SDA(sumber daya manusia),saya sebagai anak aru dirantau sangat prihatin dengan kenyataan yang ada,kiranya pemda dapat memfokuskan program-program yang dapat meningkatkan jumlah SDM,agar dapat meningkatkan taraf hidup bagi masyarakat aru,karena mereka juga saudara kita.
BalasHapusmasa depan aru tergantung kepada kwalitas anak-anak muda aru sekarang.
Aru lautan penuh dengan ikan, daratan juga subur udara dihiasi dg satwa langka, kapan pemerintah meningkatkan fasilitas angkutan udara yang memadai untuk dapat mengirim hasil nelayan kedaerah yang lebih punya nilai jual yg lebih baik " selamat bekerja Bupati"
BalasHapusWee Lubang puki ee kamu kira orang dobo haus pesta yah ?
BalasHapusSembarangan aja kamu
popo
satu tahun saya di kepulauan Aru, Dobo sudah seperti rumah saya sendiri, walau banyak orang mabuk dan hingar bingar pesta joged di sana sini, tapi rasanya kangen..ingin bisa mengunjungi Dobo dan Kepulauan Aru lai...
BalasHapuskepulauan aru memang tersimpan begitu banyak keindahan dan hasil alamnya.
BalasHapussaya dari warabal (pulau penambulai)
kawan bisa kunjungi web saya untuk melihat foto warabal penambulai disini http://lapadesalay12495.blogspot.co.id
Ingin rasanya menapaki kota kelahiran mamaqu,sayangnya mamaqu sdh tidak ada jd ga pernah kesampaian....
BalasHapusAku hanya bisa merasakan hsl laut nya mutiara dan ikan2 laut nya yg rasanya manis,daging rusanya yg lezat ....
Klu ada kesempatan... suatu saat... aku akan datang...
Dobo ... seru saya berkunjung tanggal 1 Agustus 2016 ... dan hanya 3 hari, tapi meninggalkan kenangan luar biasa ... pengin datang lagi ... (sambil bawa apapun yang bisa ditinggalkan di sekolah2 di sana).
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusDobo tdak akan haus pesta...... Aru tercinta mmiliki byak sekali potensi laut yg cukupmemadai namun bloem di manfaatkn dgan sebaik'......... Hiburan(pesta)itu perlu karena dibutuhkn penyegaran......contohx kerja otak sama saja kan dengan kota......
BalasHapusDobo tdak akan haus pesta...... Aru tercinta mmiliki byak sekali potensi laut yg cukupmemadai namun bloem di manfaatkn dgan sebaik'......... Hiburan(pesta)itu perlu karena dibutuhkn penyegaran......contohx kerja otak sama saja kan dengan kota......
BalasHapusDobo memang kota pemikat bagi pelancong,sminggu saya disitu merasakan kemerlapnya kota kecil.
BalasHapusAlamnya yg indah mempesona serta penduduk stmpat yang ramah ramah, tmpat prostitusi dan tmpat judi yang legal membuat siapa saja yang mengunjungi dobo merasa ingin kembali lagi hmmm
Dobo memang surga kecil,indah mempesona
BalasHapusAgen Tembak Ikan Online Indonesia Terbesar & Terpercaya.. Cashback Setiap Minggu'a 5% s/d 10%...
BalasHapusBolavita Juga Menyediakan Semua Jenis Betting Online Lengkap lho gan!!
• Sabung Ayam
• Togel Online
• Tangkas
• Bola
• Casino
• Poker
• SLOT (Play1628)
• WM Casino
Semua Dapat Di Mainkan Via Android & iOs !! Hanya di www(.)bolavita(.)fun
Info Lebih Detail Dapat Berkunjung Kontak di bawah... terima kasih ^^ BBM : BOLAVITA
WA: +62812-2222-995
BOLAVITASPORTS PREDIKSI SKOR TERPERCAYA DAN TERAKURAT
JADWAL SABUNG TERLENGKAP agen adu ayam terbesar sejak 2014